EFEKTIVITAS PENERAPAN SENAM JANTUNG SEHAT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS TANJUNG AGUNG

Dublin Core

Title

EFEKTIVITAS PENERAPAN SENAM JANTUNG SEHAT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS TANJUNG AGUNG

Subject

Penerapan senam jantung sehat, hipertensi

Description

Penyakit jantung dan pembuluh darah (kardiovaskuler) merupakan masalah kesehatan utama di negara maju maupun negara berkembang. Hipertensi menjadi penyebab kematian nomor satu di dunia setiap tahunnya. Hipertensi merupakan salah satu penyakit kardiovaskular yang paling umum dan paling banyak disandang masyarakat. Hipertensi sekarang jadi masalah utama kita semua, tidak hanya di Indonesia tapi di dunia, karena hipertensi ini merupakan salah satu pintu masuk atau faktor risiko penyakit seperti jantung, gagal ginjal, diabetes, stroke,” (Kemenkes, 2019)
Metode : Penelitian ini adalah penelitian studi kasus yang menggambarkan penelitian tentang efektivitas penerapan senam jantung sehat terhadap penurunan tekanan darah pada penderita hipertensi.
Hasil : Didapatkan hasil penelitian bahwa penatalaksanaan untuk mengontrol tekanan darah pada klien hipertensi bisa dilakukan dengan senam jantung sehat yang rutin, karena senam jantung sehat bisa membantu menurunkan tekanan darah.
Kesimpulan : Setelah penulis melaksanakan penerapan Senam Jantung Sehat pada klien Hipertensi di UPTD Puskesmas Tanjung Agung selama 3 x kunjungan, maka penulis menyimpulkan bahwa ternyata senam jantung sehat efektif untuk menurunkan tekanan darah pada klien hipertensi.

Creator

Maya Dwi Utami

Publisher

Poltekkes Kemenkes Palembang Prodi Keperawatan Baturaja

Date

Tahun 201

Format

pdf

Language

Bahasa Indonesia

Type

KTI

Document Viewer