GAMBARAN KADAR KOLESTEROL TOTAL PADA PASIEN SKIZOFRENIA YANG MENDAPAT TERAPI OBAT ANTIPSIKOTIK TAHUN 2020 (STUDI LITERATUR)

Dublin Core

Title

GAMBARAN KADAR KOLESTEROL TOTAL PADA PASIEN SKIZOFRENIA YANG MENDAPAT TERAPI OBAT ANTIPSIKOTIK TAHUN 2020 (STUDI LITERATUR)

Subject

SindromMetabolik, Dislipidemia, Antipsikotik, Skizofenia

Description

ABSTRAK
LatarBelakang :Skizofreniaadalahkondisipsikotisdengangangguandisintegrasi, depersonalisasidan kepecahanstrukturkepribadiansertaregresi yang parah. Pada penderitaskizofreniainiadadisintegrasipribadi dan kepecahanpribadi. Tingkahlakuemosional dan intelektualnyajadiambigu (majemuk) sertamengalamiganguanserius, juga mengalamiregresiatau dementia total. Skizofreniamenjadigangguanjiwa paling dominandibandinggangguanjiwalainnya. Penderitagangguanjiwasepertigatinggal di negara berkembang,8 dari 10 orang yang menderitaskizofreniatidakmendapatkanpenangananmedis. Terapifarmakologiyaitusebuahterapi yang menggunakanobatantipsikotik. Saatini, obatantipsikotikmerupakanterapi primer untukpasienskizofrenia. Golonganantipsikotikterdiridariduamacam, yaituantipsikotiktipikal dan antipsikotikatipikal.TujuanPenelitian : Studiliteraturinibertujuanuntukmengetahui Gambaran Kadar Kolesterol Total Pada PasienSkizofrenia yang MendapatTerapiObatAntipsikotikTahun 2020. MetodePenelitian :Studiinidiperolehdari 2 database yaitu DOAJ dan Researchgate. Hasil Penelitian :Dari 4 penelitian yang diperolehdidapatkanhasilbahwaterdapatpeningkatan pada kadardislipidemia salah satunyakadarkolesterol total pada pasienskizofrenia yang mendapatterapiobatantipsikotik. Jenis kelamin yang berisiko mengalami hiperkolesterolemia yaitu jenis kelamin laki-laki dan perempuan, masihterdapatpeningkatankadarkolesterol total denganusiaberesikoyaituusia ≤60 tahun dan pasienskizofreniadengan lama pengobatan ≤1 tahun. Kesimpulan :Obatantipsikotikdapatmenyebabkansindrommetabolikyaitudislipidemia yang salah satunyameningkatkankadarkolesterol total. Oleh karenaitu, diperlukansuatupemantauankadar lipid secaraberkalaselamamengonsumsiantipsikotik pada pasienskizofrenia.

Creator

Deva Yanna

Publisher

Poltekkes Kemenkes Paslembang

Contributor

Abdul Mutholib,ST.MT

Format

PDF

Language

Indonesia

Type

KTI

Document Viewer