GAMBARAN STATUS GIZI DAN PENGETAHUAN GIZI PRA KEHAMILAN TERHADAP STATUS ANEMIA CALON PENGANTIN (CATIN) WANITA (Studi Literatur)

Dublin Core

Title

GAMBARAN STATUS GIZI DAN PENGETAHUAN GIZI PRA KEHAMILAN TERHADAP STATUS ANEMIA CALON PENGANTIN (CATIN) WANITA (Studi Literatur)

Description

Latar Belakang : Hasil data riset kesehatan dasar oleh Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (Badan Litbangkes RI) tahun 2018, Prevalensi ibu hamil anemia di tingkat nasional sebesar 48,9% angka tersebut menunjukkan bahwasannya 4 hingga 5 dari 10 orang ibu hamil di Indonesia mengalami Anemia. Didapat pula bahwasannya prevalensi balita stunting sebesar 30,8% dan bayi lahir BBLR sebesar 6,8%.

Creator

TIARA ANGGRAINI

Publisher

POLTEKKES PALEMBANG

Date

2020

Format

PDF

Language

BAHASA INDONESIA

Document Viewer