IMPLEMENTASI KEPERAWATAN PADA PASIEN SKIZOFRENIA DENGAN MASALAH PERILAKU KEKERASAN DI RUMAH SAKIT ERNALDI BAHAR PALEMBANG TAHUN 2018

Dublin Core

Title

IMPLEMENTASI KEPERAWATAN PADA PASIEN SKIZOFRENIA DENGAN MASALAH PERILAKU KEKERASAN DI RUMAH SAKIT ERNALDI BAHAR PALEMBANG TAHUN 2018

Subject

SKIZOFRENIA DENGAN MASALAH PERILAKU KEKERASAN

Description

Skizoprenia sebagai penyakit neurologis yang mempengaruhi persepsi klien, cara berfikir, bahasa, emosi, dan perilaku sosialnya (Melinda, 2008 dalam Direja, 2011). Dari gangguan diatas sering memunculkan gejala seperti perilaku kekerasan, halusinasi, harga diri rendah, isolasi sosial dan defisit perawatan diri. Perilaku kekerasan dapat terjadi dalam dua bentuk yaitu saat sedang berlangsung perilaku kekerasan atau riwayat perilaku kekerasan (Dermawan & Rusdi, 2013). Hal ini mengakibatkan klien dengan perilaku kekerasan dapat mengganggu dan merugikan segala sesuatu disekitarnya karena penderita memiliki resiko tinggi mencederai/melukai diri sendiri, orang lain, dan lingkungan (Prabowo, 2014). Saat ini, kesehatan jiwa menjadi masalah kesehatan yang sangat serius dan memprihatinkan. Terkadang resiko perilaku kekerasan oleh klien tidak hanya membahayakan masyarakat tetapi juga para tenaga keperawatan jiwa, karena sangat menjadi resiko korban perilaku kekerasan (Subu, 2016).

Creator

DARMINI

Publisher

POLTEKKES KEMENKES PALEMBANG JURUSAN KEPERAWATAN PALEMBANG

Date

2018

Contributor

Sri Martini, S.Pd, S.Kp, M.Kes

Format

pdf

Language

bahasa indonesia

Type

KTI MAHASISWA

Document Viewer