Dublin Core
Title
IMPLEMENTASI KEPERAWATAN DENGAN MASALAH KETIDAKSEIMBANGAN CAIRAN DAN ELEKTROLIT PADA ANAK GASTRO ENTERISTIS DI RSUD SUNGAI LILIN
KABUPATEN MUSI BANYUASIN
TAHUN 2019
KABUPATEN MUSI BANYUASIN
TAHUN 2019
Subject
Gastroenteritis, Ketidakseimbangan Cairan dan Elektrolit
Description
ABSTRAK
Epiyana. 2019. Implementasi Keperawatan Anak Gastroenteristis dengan Masalah Ketidakseimbangan Cairan dan Elektrolit di Rumah Sakit Umum Daerah Sungai Lilin Kabupaten Musi Banyuasin tahun 2019. Program Diploma DIII Keperawatan, Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Palembang.
Pembimbing (I) : Rehana,S.Pd, S.Kep,M.Kes
Pembimbing (II) : Jawiah, S.Pd, S. Kep, M.Kes
Gastroentritis yaitu penyakit yang terjadi ketika terdapat perubahan konsistensi feses. Seseorang dikatakan menderita Gastroentritis bila feses lebih berair dari biasanya, dan bila buang air besar lebih dari tiga kali, atau buang air besar yang berair tetapi tidak berdarah dalam waktu 24 jam. Kasus gastroenteristis yang terjadi di Propinsi Sumatera Selatan tahun 2014 berjumlah 16.946 kasus melonjak tajam menjadi pada tahun 2015 sebanyak 193.699 kasus, sementara distribusi kejadian diare di kota Palembang pada tahun 2014 sebanyak 42.221 kasus, pada tahun 2015 menurun menjadi 40.626 kasus (Profil Dinas Kesehatan Prop SUMSEL 2016). Studi kasus ini menggunakan metode deskripsi, sampel adalah klien Gastroenteritis dengan masalah ketidakseimbangan cairan dan elektrolit. Data ini diperoleh dengan cara melalui anamneses, pemeriksaan fisik, dan dokumentasi. Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3 hari diagnosa yang muncul yaitu implementasi sebagian besar telah sesuai dengan rencana tindakan yang telah ditetapkan. Kerjasama antar tim kesehatan dan pasien atau keluarga sangat diperlukan untuk keberhasilan asuhan keperawatan pada pasien sehingga masalah keperawatan pasien mengenai Ketidakseimbangan cairan dan elektrolit berhubungan dengan kehilangan cairan dapat dilaksanakan dengan baik dan sebagian masalah dapat teratasi sebagian.
Epiyana. 2019. Implementasi Keperawatan Anak Gastroenteristis dengan Masalah Ketidakseimbangan Cairan dan Elektrolit di Rumah Sakit Umum Daerah Sungai Lilin Kabupaten Musi Banyuasin tahun 2019. Program Diploma DIII Keperawatan, Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Palembang.
Pembimbing (I) : Rehana,S.Pd, S.Kep,M.Kes
Pembimbing (II) : Jawiah, S.Pd, S. Kep, M.Kes
Gastroentritis yaitu penyakit yang terjadi ketika terdapat perubahan konsistensi feses. Seseorang dikatakan menderita Gastroentritis bila feses lebih berair dari biasanya, dan bila buang air besar lebih dari tiga kali, atau buang air besar yang berair tetapi tidak berdarah dalam waktu 24 jam. Kasus gastroenteristis yang terjadi di Propinsi Sumatera Selatan tahun 2014 berjumlah 16.946 kasus melonjak tajam menjadi pada tahun 2015 sebanyak 193.699 kasus, sementara distribusi kejadian diare di kota Palembang pada tahun 2014 sebanyak 42.221 kasus, pada tahun 2015 menurun menjadi 40.626 kasus (Profil Dinas Kesehatan Prop SUMSEL 2016). Studi kasus ini menggunakan metode deskripsi, sampel adalah klien Gastroenteritis dengan masalah ketidakseimbangan cairan dan elektrolit. Data ini diperoleh dengan cara melalui anamneses, pemeriksaan fisik, dan dokumentasi. Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3 hari diagnosa yang muncul yaitu implementasi sebagian besar telah sesuai dengan rencana tindakan yang telah ditetapkan. Kerjasama antar tim kesehatan dan pasien atau keluarga sangat diperlukan untuk keberhasilan asuhan keperawatan pada pasien sehingga masalah keperawatan pasien mengenai Ketidakseimbangan cairan dan elektrolit berhubungan dengan kehilangan cairan dapat dilaksanakan dengan baik dan sebagian masalah dapat teratasi sebagian.
Creator
EPIYANA
Publisher
Poltekkes Kemenkes Palembang Jurusan Keperawatan Palembang
Date
2019
Contributor
Rehana,S.Pd, S.Kep,M.Kes
Format
PDF
Language
BAHASA INDONESIA
Type
KTI MAHASISWA