Hipertensi adalah tekanan darah yang melebihi 140 mmhg untuk tekanan sistolik dan 90 mmhg untuk tekanan diastolik. Sebagian kalangan menyebutnya dengan The Silent Killer. WHO memperkirakan bahwa tekanan darah tinggi menyebabkan satu dari setiap…
KB dirumuskan sebagai upaya peningkatan kepedulian dan peran serta masyarakat melalui batas usia perkawinan, pengaturan kelahiran, pembinaan ketahanan keluarga, peningkatan kesejahteraan keluarga untuk mewujudkan keluarga kecil bahagia dan sejahtera…
Salah satu tugas perkembangan pada anak usia toddler (1-3 tahun) atau batita adalah toilet training. Pada usia ini masa pertumbuhan dan perkembangan terjadi dengan sangatcepat, sehingga apabila mengalami hambatan maka akan menimbulkan pengaruh…