EFEK PEMBERIAN EKSTRAK SAWI LANGIT (Vernonia
cinerea) SEBAGAI OBAT LUKA BAKAR PADA
TIKUS PUTIH JANTAN
(Rattus norvegicus)

Dublin Core

Title

EFEK PEMBERIAN EKSTRAK SAWI LANGIT (Vernonia
cinerea) SEBAGAI OBAT LUKA BAKAR PADA
TIKUS PUTIH JANTAN
(Rattus norvegicus)

Subject

Kata Kunci : 1.(Vernonia
cinerea)
2.(Rattus norvegicus)

Description

Luka bakar adalah luka yang disebabkan oleh kontak dengan
suhu tinggi seperti api, air panas, listrik, bahan kimia dan radiasi; juga oleh sebab
suhu rendah (frost-bite). Salah satu tanaman yang dimaanfaatkan masyarakat
sebagai penyembuhan luka bakar adalah Sawi Langit (Vernonia cinerea). Sawi
langit (Vernonia cinerea) mengandung Alkaloid, phenol, tannin, steroid,
glycosides, flavonoid, carbohydrates, terpenoid, saponin dan phlobtannin.
Tanaman obat yang mengandung flavonoid, saponin, tanin, sterol dan polifenol
diduga memiliki kemampuan dalam penyembuhan luka bakar Oleh karena itu
penelitian ini dilakukan dengan tujuan mengetahui konsentrasi salep ekstrak sawi
langit yang memberikan efek terbaik terhadap penyembuhan luka bakar pada tikus
putih jantan.

Creator

OKRISSA PRATIWI

Publisher

Poltekkes Kemenkes Palembang Jurusan Farmasi

Date

2018

Contributor

Pembimbing Utama : Drs.Kusumo Haryadi, M.S.,Apt

Format

PDF

Language

Indonesia

Type

KTI Mahasiswa

Document Viewer