(PUTRI AZZAHRA)
PERBANDINGAN JUMLAH ERITROSIT
SEBELUM DAN SESUDAH MELAKUKAN AKTIVITAS FISIK

Dublin Core

Title

(PUTRI AZZAHRA)
PERBANDINGAN JUMLAH ERITROSIT
SEBELUM DAN SESUDAH MELAKUKAN AKTIVITAS FISIK

Subject

JumlahEritrosit, AktivitasFisik, Senam Pagi

Description

LatarBelakang :Kesehatan merupakanhal yang sangatpentingbagimanusia. Hidupsehatmenjadisesuatu yang diharapkan oleh setiap orang. Salah satuperilakuhidupsehatadalahmelakukanaktivitasfisiksetiaphari. Aktivitas yang tidakterukurakanberdampakterhadapkesehatanpelakuaktivitasfisik yang tidakmematuhiprotokollatihan. Secarapsikisakanberdampaknegatifterhadapdarahkhususnyajumlaheritrosit. Menurutpenelitian Siti Baitul Mukarromahtahun 2010, terdapatperbedaan yang bermaknaantarajumlaheritrositsebelum dan sesudahmelakukanaktivitasfisik. TujuanPenelitian :untukmengetahuiperbedaanjumlaheritrositsebelum dan sesudahmelakukanaktivitasfisik senam pagi. MetodePenelitian :metodepenelitianinilakukansecaraanalitikdenganpendekatancross sectional. Data sekunder yang ditelitiberdasarkandaripenelitian Sri HartiniHarianja, ArdiyaGarini dan Yusneliterhadapmahasiswiakbidbudimulya pada tahun 2019 yang terdiridari 15 sampel.Hasil penelitian:Berdasarkandistribusistatistikdeskriptifdidapatkan rata-rata jumlaheritrositsebelumaktivitasfisiksebesar 4,36 106/µl dan sesudahaktivitasfisiksebesar 4,37 106/µl dan berdasarkan uji t dependent diperolehnilai P Value=0,838.Kesimpulan :Tidakdidapatkanperbedaan yang bermaknaantarajumlaheritrositsebelum dan sesudahmelakukanaktivitasfisik ( P > 0,05 ).Saran :Bagimasyarakat yang sukaberolahragadapatmelakukannyakapansajadenganintensitas dan waktulatihan yang terukur.

Creator

Putri Azzahra

Publisher

Poltekkes Kemenkes Palembang

Contributor

Ardiya Garini.SKM.M.Kes

Format

PDF

Language

Indonesia

Type

KTI

Document Viewer