GAMBARAN KEBERADAAN SOIL TRANSMITTED HELMINTHS (STH)
PADA ANAK-ANAK PANTI ASUHAN FATMAWATI DI SAKO KENTEN
TAHUN 2019.

Dublin Core

Title

GAMBARAN KEBERADAAN SOIL TRANSMITTED HELMINTHS (STH)
PADA ANAK-ANAK PANTI ASUHAN FATMAWATI DI SAKO KENTEN
TAHUN 2019.

Subject

: Soil Transmitted Helminths, Anak Panti Asuhan, Harada Mori

Description

Prevalensi cacingan di Indonesia masih tinggi, pada penduduk yang
kurang mampu, mempunyai resiko tinggi untuk terinfeksi. STH biasanya
menginfeksi anak-anak. Penelitian ini dengan tujuan untuk gambaran keberadaan
Soil Transmitted Helminths pada anak-anak panti asuhan Fatmawati di Sako
Kenten tahun 2019. Penelitian ini menggunakan metode natif danHarada Mori.
Sampel dari 60 anak diambil dengan total sampling. Hasilnya menunjukkan 6,7
dari sampel terinfeksi STH. Berdasarkan personal higiene, 3,4% anak dengan
oersonal higiene yang kurang baik. Berdasarkan umur, 16% dari anak berusia <12
tahun terinfeksi. Berdasarkan jenis kelamin, STH menginfeksi 10% anak laki-laki
dan 3,3% anak perempuan.berdasarkan pendidikan, STH menginfeksi 1,9% dari
anak yang sekolah dan dari 50% dari anak yang belum sekolah. Maka dari itu
disarankan kepada panti asuhan agar menerapkan rutinitas kebersihan diri yang
baik dan mengkonsumsi obat cacing sesuai anjuran secara rutin.

Creator

SHINTA NOVALIA

Publisher

Poltekkes Kemenkes Palembang

Contributor

Asrori.S.pd.MM

Format

PDF

Language

Indonesia

Type

KTI Mahasiswa

Document Viewer