Dublin Core
Title
IMPLEMENTASI KEPERAWATAN PEMBERIAN EDUKASI TEHNIK NAFAS DALAM PADA PASIEN INPARTU KALA I DENGAN NYERI MELAHIRKAN DIRUANG KEBIDANAN RSUD LAHAT TAHUN 2022
Subject
pemberian edukasi tehnik nafas, dan nyeri persalinan
Description
Latar Belakang :. Teknik relaksasi nafas dalam merupakan bentuk asuhan keperawatan untuk mengajarkan kepada klien bagaimana cara melakukan nafas dalam, nafas lambat (menahan inspirasi secara maksimal) dan bagaimana menghembuskan nafas secara perlahan. Selain dapat menurunkan intensitas nyeri pada saat persalinan kala 1, teknik relaksasi nafas dalam ini juga dapat membuat ketentraman hati dan berkurangnya rasa cemas.
Metode :Desain studi kasus ini adalah deskriptif analitik dalam bentuk studi kasus untuk mengeksplorasi Implementasi Keperawatan Pemberian Edukasi Tehnik Nafas Dalam Pada Pasien Inpartu Kala 1 Dengan Nyeri Melahirkan di RSUD Lahat. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan asuhan keperawatan yang meliputi pengkajian diagnosis keperawatan, perencanaan, pelaksanaan, evaluasi serta dokumentasi.
Hasil :Implementasi pemberian edukasi tehnik nafas dalam mampu mengurangi nyeri yang dirasakan pasien pada persalinan kala 1 fase aktif.
Kesimpulan :Hasil penelitian intervensi edukasi tehnik nafas untuk mengatasi masalah nyeri persalinan kala 1 fase aktif.
Metode :Desain studi kasus ini adalah deskriptif analitik dalam bentuk studi kasus untuk mengeksplorasi Implementasi Keperawatan Pemberian Edukasi Tehnik Nafas Dalam Pada Pasien Inpartu Kala 1 Dengan Nyeri Melahirkan di RSUD Lahat. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan asuhan keperawatan yang meliputi pengkajian diagnosis keperawatan, perencanaan, pelaksanaan, evaluasi serta dokumentasi.
Hasil :Implementasi pemberian edukasi tehnik nafas dalam mampu mengurangi nyeri yang dirasakan pasien pada persalinan kala 1 fase aktif.
Kesimpulan :Hasil penelitian intervensi edukasi tehnik nafas untuk mengatasi masalah nyeri persalinan kala 1 fase aktif.
Creator
Distriani Kesuma Bangsa R.N
Publisher
Poltekkes Kemenkes Palembang Prodi D III Keperawatan Lahat
Date
2022
Contributor
Yeni Elviani, SKM,M.Kes
Format
PDF
Language
Bahasa Indonesia
Type
KTI