Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada NY."F" di Poskesdes Kepur Kabupaten Muara Enim Tahun 2023

Dublin Core

Title

Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada NY."F" di Poskesdes Kepur Kabupaten Muara Enim Tahun 2023

Subject

Asuhan Kebidanan

Description

Latar belakang : Angka Kematian Ibu (AKI) di Indonesia sebesar 359/100.000
Kelahiran Hidup (KH). World HealthOrganization (WHO) mencatat, setiap harinya
sekitar 830 wanita meninggal disebabkan karena kehamilan dan persalinan. Hampir
99% dari semua kematian terjadi pada negara berkembang. Kematian ibu terjadi
disebabkan karena komplikasi kehamilan, dan tidak melakukan kunjungan selama
hamil secara rutin. Pada tahun 1990 - 2015 kematian ibu di seluruh dunia turun
sekitar 44%, target pada tahun 2016-2030 sebagai salah satu tujuan pembangunan
berkelanjutan diharapkan angka kematian ibu global menjadi 70 per 100.000
kelahiran hidup (WHO, 2019).

Creator

Dinda Septia Qiqi Tarqiyah

Publisher

Poltekkes Kemenkes Palembang Prodi D III Kebidanan Muara Enim

Date

2023

Contributor

Miskiyah, SKM.,M.Bmd

Format

Pdf

Language

Bahasa Indonesia

Type

LTA

Document Viewer