Dublin Core
Title
Efek Penggunaan Obat Kumur (Povidone Iodine 1%) terhadap sekresi saliva
Subject
Kata Kunci : Obat Kumur, Povidone Iodine 1 %, sekresi saliva
Description
Halitosis adalah istilah yang diguankan untuk menggambarkan nafas bau tidak sedap yang dikeluarkan saat bernapas. Masyarakat mengatasi masalah tersebut dengan penggunaan obat kumur. Obat kumur yang terbuat dari bahan kimia salah satunya obat kumur yang mengandung povide iodine. Penggunaan obat kumur dapat mempengaruhi beberapa bagian tubuh salah satunya pada sekresi saliva. sekresi saliva mempunyai peranan penting dalam fungsi proteksi, pelumas, aksi pembersihan dan pengunyahan, pelarut, penelaan makanan proses bicara
Creator
Putri Nabella
Publisher
Politeknik Kesehatan Palembang Jurusan kesehatan Gigi
Date
2022
Contributor
Marlindayanti, S.Pd., MDSc
Format
pdf
Language
Indonesia
Type
KTI/LTA Mahasiswa