Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny.C di Praktik Mandiri Bidan Sayang Ibu Kabupaten Muara Enim Tahun 2022

Dublin Core

Title

Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny.C di Praktik Mandiri Bidan Sayang Ibu Kabupaten Muara Enim Tahun 2022

Subject

Asuhan Kebidanan Komprehensif

Description

Menurut Ketua Komite Ilmiah International Conference on Indonesia Family Planning and Reproductive Health (ICIFPRH), hingga tahun 2019 Angka Kematian Ibu (AKI) Indonesia masih tetap tinggi, yaitu 305 per 100.000 kelahiran hidup. Padahal, target AKI Indonesia pada tahun 2015 adalah 102 per 100.000 kelahiran hidup. Tingginya AKI merupakan salah satu tantangan yang harus dihadapi Indonesia sehingga menjadi salah satu komitmen prioritas nasional, yaitu mengurangi kematian ibu saat hamil dan melahirkan.Tujuan penelitian: mampu memberikan asuhan secara komprehensif pada Ny. “C”di Praktik Mandiri Bidan Sayang ibu Tahun 2022.Metode Penelitian : Laporan ini membahas tentang asuhan kebidanan komprehensif pada Ny”C”menggunakan metode studi kasus (case study) dengan cara continuity of care. Pengambilan yang dilakukan secara SOAP.Hasil penelitian : di temukan bahwa kesenjangan adalah kurang lengkapnya alat pelindung diri . Kesimpulan : Diharapkan bagi tenaga kesehatan di Paktik Mandiri Bidan Sayang ibu dapat meningkatkan mutu pelayanan kesehatan secara professional dalam memberikan asuhan kebidanan komprehensif mulai dari kehamilan, persalinan, bayi baru lahir, dannifas.

Creator

Anggira Ayu Pramana

Contributor

Yeni Elviani,S.Kep,.M.Kes

Format

pdf

Language

Bahasa Indonesia

Type

LTA

Document Viewer