Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada NY. "H" Di Praktik Mandiri Bidan Vitri Suzanti Palembang Tahun 2021

Dublin Core

Title

Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada NY. "H" Di Praktik Mandiri Bidan Vitri Suzanti Palembang Tahun 2021

Subject

Kesehatan Ibu dan Anak

Description

Indikator yang menggambarkan kesejahteraan masyarakat di suatu negara
adalah angka kematian ibu dan angka kematian bayi. Dalam rangka upaya
penurunan AKI dapat dilakukan dengan menjamin agar ibu mampu mengakses
pelayanan kesehatan ibu yang berkualitas.Tujuan dari laporan ini adalah untuk
memberikan asuhan kebidanan secara komprehensif dengan pendekatan
manajemen kebidanan dan pendokumentasian dalam bentuk SOAP pada Ny.
“H” di Praktik Mandiri Bidan Vitri Suzanti Palembang Tahun 2021. Metode
penelitian yang digunakan adalah studi kasus yang dilakukan terhadap Ny. “H”
usia 29 tahun. Asuhan kebidanan ini diberikan secara berkesinambungan mulai
dari kehamilanhingga nifas. Hasil asuhan komprehensif ini menunjukkan
adanya kesenjangan antara teori dan praktik dilapangan, yaitupada asuhan
kehamilan pemberian tablet Fe hanya 80 yang sudah habis diminum. Pada
asuhan nifas yaitu tidak diberikannya kapsul Vitamin A. Diharapkan agar
sarana dan tenaga kesehatan dapat lebih memperhatikan serta meningkatkan
mutu pelayanan kebidanan sesuai dengan standar pelayanan kebidanan dalam
memberikan asuhan kebidanan secara komprehensif.

Creator

Charisa Eka Kartika

Publisher

Poltekkes Palembang Jurusan Kebidanan

Date

Tahun 2021

Contributor

Nesi Novita, S.SiT.,M.Kes
Eprila, SST.,M.Keb

Format

Pdf

Language

Bahasa Indonesia

Type

KTI

Document Viewer