PENERAPAN PEMBERIAN KOMPRES HANGAT MELALUI TEPID WATER SPONGE (TWS) DENGAN MASALAH KEPERAWATAN HIPERTERMI PADA PASIEN THYPUS ABDOMINALIS

Dublin Core

Title

PENERAPAN PEMBERIAN KOMPRES HANGAT MELALUI TEPID WATER SPONGE (TWS) DENGAN MASALAH KEPERAWATAN HIPERTERMI PADA PASIEN THYPUS ABDOMINALIS

Subject

Kompres Hangat,Pasien Thypus

Description

Thypus andominalis adalah salah satu penyakit yang menular yang disebabkan oleh Salmonella typhi. Penyakit thypus abdominalis biasanya menyerang saluran pencernaan dengan gejala demam lebih dari seminggu, dan dapat pula disertai dengan gangguan kesadaran. Penanganan terhadap demam dapat dilakukan dengan tindakan farmakologis dan non farmakologis. Oleh karena itu perawat perlu menggunakan metode yang tepat untuk menurunkan demam pada anak yang mengalami thypus abdominalis. Metode yang digunakan yaitu dengan penerapan tepid water sponge.
Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui penurunan suhu tubuh pada anak yang mengalami thypus abdominalis dengan menggunakan metode tepid water sponge. Desain penelitian ini adalah metode citation (kutipan) dengan menggunakan metode ini maka peneliti dapat membedakan hasil dari peneliti yang satu dengan yang lain. Dengan metode ini peneliti dapat mengumpulkan hasil dari data-data penelitiannya. Dengan sumber data yang di ambil dari google scholar. Dengan hasil penelitian menunjukan bahwa tepid

Creator

Laras Agustina

Publisher

Poltekkes Kemenkes Prodi Keperawatan Baturaja

Date

2020

Format

pdf

Language

Indonesia

Type

KTI Mahasiswa

Document Viewer