Karies gigi adalah suatu penyakit jaringan keras gigi yang ditandai dengan terjadinya demineralisasi pada jaringan keras gigi. Saliva memiliki peran dalam proses demineralisasi dan remineralisasi. Demineralisasi yang tidak diimbangi dengan…
Saliva merupakan faktor yang berperan dalam proses demineralisasi dan remineralisasi gigi. Proses demineralisasi yang terjadi secara terus-menerus tanpa diimbangi dengan proses remineralisasi pada gigi dapat menyebabkan terjadinya karies gigi.…
Karies gigi adalah penyakit jaringan keras gigi yang ditandai dengan terjadinya demineralisasi pada jaringan keras gigi. Salah satu cara mencegah terjadinya karies adalah dengan pemberian bahan remineralisasi seperti CPP-ACPF (Tooth Mousse).…
Karies adalah proses demineralisasi email gigi yang disebabkan oleh suatu interaksi antara mikroorganisme, saliva, bagian–bagian yang berasal dari makanan dan email. Karies dapat terjadi apabila proses demineralisasi terjadi lebih besar daripada…
Kalsium memiliki peranan penting yang mempengaruhi keadaan di dalam rongga mulut.Kelenjar kalsium dalam saliva berperan penting pada proses remineralisasi email gigi dan dentin serta menjaga saturasi saliva terhadap mineral gigi. Ion kalsium berperan…
Saliva merupakan faktor yang berperan dalam proses demineralisasi dan remineralisasi gigi. Proses demineralisasi yang terjadi secara terus-menerus tanpa diimbangi dengan proses remineralisasi pada gigi dapat menyebabkan terjadinya karies gigi.…
Penyuluhan kesehatan gigi adalah usaha terencana dan terarah untuk menciptakan suasana agar seseorang atau kelompok masyarakat mau mengubah perilaku lama yang kurang menguntungkan, menjadi lebih menguntungkan. Penyuluhan kesehatan gigi yang digunakan…
Upaya pencegahan penyakit gigi dan mulut serta cara menjaga kesehatan gigi dan mulut sangat perlu dilakukan terutama pada anak-anak dengan dilakukannya penyuluhan kesehatan menggunakan media edukasi yang menyenangkan sehingga anak lebih tertarik…
Latar Belakang: Kesehatan gigi dan mulut juga mempengaruhi kualitas kehidupan, termasuk fungsi bicara, pengunyahan dan percaya diri Penyuluhan kesehatan gigi dan mulut merupakan suatu proses pemberian informasi yang bertujuan untuk menghasilkan…
Latar Belakang : Penyuluhan kesehatan gigi dan mulut merupakan salah satu upaya untuk mengatasi kurangnya pengetahuan tentang penyebab karies gigi pada siswa sekolah dasar. Agar anak tertarik dan mampu memahami informasi dengan cara yang mudah…