AKI adalah jumlah kematian ibu selama masa kehamilan,
persalinan dan nifas yang disebabkan oleh kehamilan, persalinan dan nifas atau
pengelolaanya tetapi bukan karena sebab-sebab lain seperti kecelakaan atau
terjatuh di setiap 100.000 ke- lahiran…
Kesehatan ibu hamil adalah salah satu aspek yang penting untuk diperhatikan dalam siklus kehidupan seorang perempuan karena sepanjang masa kehamilannya dapat terjadi komplikasi yang tidak diharapkan. Di Indonesia pada tahun 2021 tercatat ada sekitar…
Berdasarkan laporan survei demografi dan kesehatan indonesia (SDKI). Data pelayanan ANC dari Ikatan Bidan Indonesia (IBI) mengalami penurunan jumlah kunjungan dari bulan Januari- Juni 2021. Kunjungan K1 pada bulan Januari 2021 sebanyak 76.878 menurun…
Menurut WHO (2020) Angka Kematian Ibu (AKI) didunia yaitu
sebanyak 303.000 jiwa. Angka Kematian Ibu (AKI) di Indonesia pada tahun
2018-2019 terdapat penurunan dari 4.226 menjadi 4.221 kasus kematian ibu hamil
(Kemenkes RI, 2020).Tujuan Laporan ini…
Tahun 2018 memperkirakan sekitar 830 perempuan meninggal setiap harinya akibat komplikasi kehamilan dan persalinan yang seharusnya dapat dicegah dan sekitar 99% dari seluruh kematian ibu terjadi di negara berkembang. (WHO,2018).
Laporan Tugas Akhir…
Menurut WHO, pregnancy atau kehamilan adalah proses Sembilan bulan atau lebih dimana seorang perempuan membawa embrio dan janin yang sedang berkembang di dalam rahimnya (WHO, 2020), Persalinan adalah proses di mana bayi, plasenta dan selaput ketuban…
Ancaman kematian maternal masih menjadi masalah utama di negara berkembang termasuk Indonesia. Berdasarkan data World Health Organization (WHO) sebanyak 830 wanita hamil dan melahirkan meninggal setiap harinya dan terbesar terjadi di negara…
Angka Kematian Ibu (AKI) di dunia sebanyak 303.000 jiwa dan banyak disebabkan oleh komplikasi selama dan setelah kehamilan dan persalinan. Komplikasi utama yang menyebabkan hampir 75% dari semua kematian ibu yaitu perdarahan, infeksi, tekanan darah…
Kesehatan ibu dan anak merupakan kesehatan yang perlu mendapat perhatian yang lebih karena ibu hamil dan bayi merupakan kelompok rentan yang memerlukan pelayanan maksimal dari petugas kesehatan berupa asuhan kebidanan komprehensif. Hasil laporan…
Ancaman kematian maternal masih menjadi masalah utama di negara berkembang termasuk Indonesia. Berdasarkan data World Health Organization (WHO) sebanyak 830 wanita hamil dan melahirkan meninggal setiap harinya dan terbesar terjadi di negara…