Rancangan pada Studi kasus ini adalah melalui pendekatan Asuhan Keperawatan yang meliputi Pengkajian, Diagnosis Keperawatan, Perencanaan, Implementasi dan Evaluasi. Subjek yang digunakan 2 orang yang mengalami Gastritis dengan…
Bronkopneumonia merupakan salah satu penyebab kematian pada anak balita di
seluruh dunia dan di Negara berkembang termasuk di Indonesia. Bronkpneumonia
menyebabkan akumulasi sekret yang berlebih di daerah bronkus, ketika bronkus
dipenuhi sekret…
Demam Berdarah Dengue merupakan penyakit infeksi yang disebabkan oleh virus
dan ditularkan melalui gigitan nyamuk. DBD sering terjadi pada anak berusia
kurang dari 15 tahun, dengan tingkat serangan tertinggi dalam umur 5-9 tahun.
Menurut data…
Tifoid adalah penyakit yang ditimbulkan bakteri Salmonella tifosa, bakteri ini berkembang biak di usus, gejala penyakit muncul 7 hari sampai 14 hari setelah terinfeksi berupa sakit kepala, demam tinggi, batuk kering, dan nyeri perut. Angka…
Thypus Abdominalis atau demam thypoid merupakan penyakit infeksi akut pada usus halus dengan gejala demam satu minggu atau lebih disertai gangguan pada saluran pencernaan dan gangguan kesadaran yang disebabkan oleh Salmonella thypi (S.Thyphi).…
ABSTRAK
Helmi, Mastia. 2019. Implementasi Keperawatan Anak Demam Typoid Dengan Masalah Ketidakseimbangan Nutrisi Kurang Dari Kebutuhan Tubuh Di Ruang Jananuraga II Rumah Sakit Bhayangkara Palembang Tahun 2019. Program Diploma III Keperawatan,…
Demam Typoid adalah penyakit yang masih banyak ditemukan di Indonesia. Dari data Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) pada tahun 2013, prevalensi demam tifoid klinis yang terjadi di Indonesia sebesar 1,6%. Data menujukkan bahwa kejadian demam typoid…
ABSTRACT
Tamarani, Anisa (2021). Implementation of Nursing in Children Typhoid Fever
with Hyperthermia at the Bhayangkara Hospital Palembang in 2021.
Diploma III Nursing Study Program in Palembang, Department of
Nursing, Poltekkes Kemenkes…
Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 364/Menkes/Skn/2006 Tentang Pedoman Pengendalian Demam Tifoid menyatakan bahwa Demam tifoid atau tifus abdorninalis banyak ditemukan dalam kehidupan masyarakat kita. baik diperkotaan maupun di …
Demam Thypoid merupakan Penyakit infeksi usus yang disebut juga sebagai tifus abdominalis atau typhoid fever ini di sebabkan oleh kuman salmonella typhi atau salmonella paratyphi A, B, dan C. Masalah yang dirasakan adalah…